Teknik pengelasan posisi 1F & 1G pipa pada proses las busur manual (SMAW)
1. Materi pengelasan 1F & 1G pipa
Posisi pengelasan 1F pipa
1F pipa: pengelasan sambungan sudut/fillet posisi sumbu simetri dapat diputar pada pipa dengan proses las busur manual.
1G pipa: pengelasan sambungan tumpul/ buttgroove posisi sumbu simetri dapat diputar pada pipa dengan proses las busur manual.
2.vidio pengelasan posisi 1F & 1G pipa
Vidio pengelasan 1F pipa
https://m.youtube.com/watch?v=5Qe56fSIt1I
Vidio pengelasan 1G pipa
https://m.youtube.com/watch?v=dH8PPueVJ5k
3.PPT
https://drive.google.com/file/d/0B8vFzEhqW4eEUmRVMGUzS25SVUE/view?usp=drivesdk
4.jobsheet
Posisi pengelasan 1F pipa
1F pipa: pengelasan sambungan sudut/fillet posisi sumbu simetri dapat diputar pada pipa dengan proses las busur manual.
1G pipa: pengelasan sambungan tumpul/ buttgroove posisi sumbu simetri dapat diputar pada pipa dengan proses las busur manual.
2.vidio pengelasan posisi 1F & 1G pipa
Vidio pengelasan 1F pipa
https://m.youtube.com/watch?v=5Qe56fSIt1I
Vidio pengelasan 1G pipa
https://m.youtube.com/watch?v=dH8PPueVJ5k
3.PPT
https://drive.google.com/file/d/0B8vFzEhqW4eEUmRVMGUzS25SVUE/view?usp=drivesdk
4.jobsheet
A. TUJUAN :
Setelah melaksanakan pembelajaran peserta diharapkan akan mampu :
1. Menggunakan peralatan dan perlengkapan keselamatan dan kesehatan kerja.
2. Mengatur penggunaan arus pengelasan sesuai dengan pekerjaan.
3. Menyambung 2 pipa dengan menggunakan las listrik sesuai SOP
B. ALAT DAN BAHAN :
1. Alat :
a. Seperangkat peralataan las busur manual.
b. Alat keselamatan dan kesehatan kerja kerja.
c. Lembaran kerja/gambar kerja
2. Bahan :
a. Pipa baja karbon ukuran (2 buah)
b. Elektroda E 6013 dengan diameter 2,6 mm
C. KESELAMATAN KERJA :
1. Periksa persambungan kabel-kabel las. Jaga agar tidak ada yang kurang kuat/ longgar. Jauhkan benda-benda yang mudah terbakar dari lokasi pengelasan.
2. Gunakan alat keselamatan dan kesehatan kerja yang layak dan sesuai dengan fungsinya.
3. Jangan gunakan tang dan kabel las yang tidak terisolasi.
4. Bekerjalah pada ruang las dengan sirkulasi udara / ventilasi yang cukup.
5. Usahakan ruang las/ tempat pengelasan tidak terbuka, sehingga cahaya las tidak mengganggu lingkungan/ orang lain yang berada di sekitar lokasi.
6. Bertanyalah pada Instruktor/ pembimbing jika ada hal-hal yang tidak dimengerti dalam melaksanakan pekerjaan.
7. Bersihkan alat dan tempat kerja setelah selesai bekerja.
1. Menggunakan peralatan dan perlengkapan keselamatan dan kesehatan kerja.
2. Mengatur penggunaan arus pengelasan sesuai dengan pekerjaan.
3. Menyambung 2 pipa dengan menggunakan las listrik sesuai SOP
B. ALAT DAN BAHAN :
1. Alat :
a. Seperangkat peralataan las busur manual.
b. Alat keselamatan dan kesehatan kerja kerja.
c. Lembaran kerja/gambar kerja
2. Bahan :
a. Pipa baja karbon ukuran (2 buah)
b. Elektroda E 6013 dengan diameter 2,6 mm
C. KESELAMATAN KERJA :
1. Periksa persambungan kabel-kabel las. Jaga agar tidak ada yang kurang kuat/ longgar. Jauhkan benda-benda yang mudah terbakar dari lokasi pengelasan.
2. Gunakan alat keselamatan dan kesehatan kerja yang layak dan sesuai dengan fungsinya.
3. Jangan gunakan tang dan kabel las yang tidak terisolasi.
4. Bekerjalah pada ruang las dengan sirkulasi udara / ventilasi yang cukup.
5. Usahakan ruang las/ tempat pengelasan tidak terbuka, sehingga cahaya las tidak mengganggu lingkungan/ orang lain yang berada di sekitar lokasi.
6. Bertanyalah pada Instruktor/ pembimbing jika ada hal-hal yang tidak dimengerti dalam melaksanakan pekerjaan.
7. Bersihkan alat dan tempat kerja setelah selesai bekerja.
D. LANGKAH KERJA :
1. Siapkan 2 bahan las dengan ukuran masing-masing 50 x 20 mm, kikir/ grinda bagian-bagian yang tajam.
2. Dekatkan 2 plat yang akan dilas kemudian tempatkan dimeja las
3. Atur amper pengelasan
4. Buat las titik dibagian kedua ujung benda yang akan disambung
5. Bersihkan kerak hasil las titik tersebut dengan palu, setelah bersih dari kerak lakukan pengelasan pada sambungan plat besi.
6. Dinginkan dan bersihkan bahan sebelum diserahkan pada Instruktor/ pembimbing.
7. Periksakan hasil las yang dikerjakan pada Instruktor/ pembimbing
8.Lakukan pengelasan ulang sesuai petunjuk Instruktor/ pembimbing, jika belum mencapai kriteri
2. Dekatkan 2 plat yang akan dilas kemudian tempatkan dimeja las
3. Atur amper pengelasan
4. Buat las titik dibagian kedua ujung benda yang akan disambung
5. Bersihkan kerak hasil las titik tersebut dengan palu, setelah bersih dari kerak lakukan pengelasan pada sambungan plat besi.
6. Dinginkan dan bersihkan bahan sebelum diserahkan pada Instruktor/ pembimbing.
7. Periksakan hasil las yang dikerjakan pada Instruktor/ pembimbing
8.Lakukan pengelasan ulang sesuai petunjuk Instruktor/ pembimbing, jika belum mencapai kriteri
5. Soal
1. Jelaskan pengertian pengelasan 1F pipa...
2. Jelaskan pengertian pengelasan 1G pipa...
3. Berapakah kemiringan elektroda pada mengelas 1F pipa..
4. Menggunakan elektroda berapakah untuk mengelas 1F & 1G pipa..
5. Berapakah Diameter elektroda yang di gunakan..
6. Apron berfungsi untuk..
7. Cacat las undercut terjadi karena...
8. Sebutkan alat keselamatan kerja...
9. Sebutkan alat bantu dalam pengelasan..
10. Apa akibat terjadinya cacat las ovelap...
4. Menggunakan elektroda berapakah untuk mengelas 1F & 1G pipa..
5. Berapakah Diameter elektroda yang di gunakan..
6. Apron berfungsi untuk..
7. Cacat las undercut terjadi karena...
8. Sebutkan alat keselamatan kerja...
9. Sebutkan alat bantu dalam pengelasan..
10. Apa akibat terjadinya cacat las ovelap...
Komentar
Posting Komentar